Tabungan Har Plus
Tabungan Harmoni Plus adalah Tabungan yang diperuntukan bagi semua lapisan masyarakat perorangan dengan keuntungan berlimpah dari jumlah point yang dikumpulkan setiap bulan dan akan diundi setiap bulan Februari tiap Tahunnya.
Nasabah akan mendapatkan kesempatan hadiah utama berupa Toyota Kijang Innova dan Hadiah lainnya berupa Sepeda Motor, Lemari Es, Televisi dan Sepeda Gunung.
Semakin banyak point yang dikumpulkan semakin besar kesempatan mendapatkan Hadiah Utama dan hadiah menarik lainnya.
Apply Now